Motorola PMMN4071
Motorola PMMN4071 adalah microphone untuk HT Motorola XiR P6600i, XiR P6620i, XiR P6600i TIA dan XiR P6620i TIA. Dilengkapi dengan teknologi IMPRES, extra mic ini dapat menekan kebisingan dan meningkatkan kejernihan suara hingga memperkuat transmisi yang lemah.
Fitur windporting pada mic HT ini untuk membuat suara tetap jernih dengan menghilangkan bunyi angin yang mengganggu serta mencegah air. Dengan sertifikasi keselamatan intrinsik TIA4950, extramic ini aman digunakan di lokais yang berbahaya.
Selain itu, microphone Motorola ini memiliki jack audio 3,5 mm yang mendukung penggunaan earpiece khusus untuk komunikasi yang lebih rahasia. Dengan IP Rating IP54, mic HT ini tahan debu dan percikan air dari segala arah.
Spesifikasi
Kontrol Channel | Tidak |
Layar | Tanpa Layar (No Display) |
Teknologi | IMPRES |
Tipe Microphone | Noise Canceling |
Tombol Program | Tidak Ada |
Kontrol Volume | Tidak Ada |
Jack Audio | 3.5mm non Threaded |
IP Rating | IP54 |
Rating Keamanan Intrinsik (Intrinsic Safety Rating) | TIA |
Dimensi (mm) (P x L x T) | 60 x 28 X 78 mm |
Berat (Gram) | 210 Gram |
Reviews
There are no reviews yet.