Icom HM-154
Icom HM-154 adalah microphone dengan tombol PTT (Push To Talk) yang tahan debu sehingga tetap dapat digunakan di area kerja yang padat aktivitas.
Microphone ini menggunakan konektor modular yang mudah dipasang sehingga anda bisa langsung menghubungkan ke radio tanpa pengaturan tambahan. Kabel spiral microphone ini juga memiliki panjang sekitar 490 mm saat menggulung yang cukup nyaman saat digunakan.
Microphone Icom ini dapat digunakan untuk radio rig mobile:
- Icom IC-2730A, Icom IC-2730E, Icom IC-V3500, Icom IC-2300H
- Icom ID-5100A, Icom ID-5100E, Icom ID-4100A, Icom ID-4100E
Spesifikasi
| Tipe Konektor | Modular |
| Tahan Air | Tidak |
| Panjang Kabel | 490 mm / 19.3 inci (dalam kondisi tergulung) |
| Berat | 168 gram |

Rudi Hermawan (verified owner) –
Barang dikirim dengan bagus, banyak pertanyaan dilayanin terus sama kk Novi