Kabel Program Hytera PC37
Hytera PC37 adalah kabel program original Hytera untuk menghubungkan perangkat radio Hytera dengan komputer pengguna untuk tujuan pemrograman. Dengan panjang kabel 1.2 meter, kabel ini memberikan fleksibilitas yang cukup saat digunakan. Kabel program ini dilengkapi dengan konektor USB ke konektor 10 pin. Dirancang khusus untuk radio rig Hytera dan repeater Hytera, seperti: Hytera MD658, MD788, MD788G, MD788i, HM658, HM688, HM788, RD968, RD988, RD988S, HR658 dan HR1068.
Dengan menggunakan kabel program ini, pengguna dapat dengan mudah mengatur dan mengelola pengaturan radio Hytera mereka melalui PC atau laptop
Maya Dewi (verified owner) –
Selalu langganan
Rusmanto Pratikno –
Produknya oke, harga terbaik, packing rapi, delivery cepat, seller responsive. Recommended Seller