Samyung F560
Samyung F560 adalah alat navigasi berbasis fishfinder yang dilengkapi dengan teknologi sonar untuk mendeteksi ikan dan bawah laut secara akurat. Alat navigasi laut ini memiliki desain yang mudah digunakan dengan berbagai fitur-fitur terbaik.
Dengan kelebihan seperti daya tangkap sonar untuk informasi kedalaman dan lokasi ikan secara langsung membuat fishfinder ini menjadi pilihan tepat untuk kegiatan berlayar.
Fitur-Fitur Samyung F560
Layar dengan Resolusi Tinggi
Fishfinder ini dilengkapi layar TFT LCD berukuran 5,6 inci dengan resolusi tinggi yang menghasilkan tampilan yang jelas dan untuk informasi navigasi dan pendeteksian ikan.
Tersedia dalam Berbagai Bahasa
Mendukung berbagai bahasa termasuk Bahasa Indonesia, Inggris, Rusia, Thailand, Malaysia dan bahasa lain.
Memori Besar
Fishfinder Samyung ini juga telah dilengkapi memori internal 128 MB untuk menyimpan data dan peta serta peta standar Samyung yang sudah terpasang.
DGPS (WAAS, MSAS, EGNOS)
Selain itu, fishfinder ini menggunakan sistem DGPS (Differential Global Positioning System) dengan dukungan WAAS, MSAS dan EGNOS untuk meningkatkan akurasi posisi.
Pemakaian Mudah
Alat navigasi ini mudah digunakan karena dilengkapi dengan ikon untuk setiap menu.
Interface NMEA 0183
Dilengkapi interface NMEA 0183 agar dapat dihubungkan dengan alat navigasi lain, seperti: AIS, NAVTEX, DSC dan alat navigasi lain.
Fitur-Fitur Tambahan Samyung F560
- Layar yang dapat terbagi menjadi 4 bagian untuk menampilkan peta, data navigasi, jalur pelayaran dan lain-lain.
- Cocok untuk kapal kecil karena ukuran yang minimalis dan ringan.
- Frekuensi tunggal 200kHz untuk mendeteksi ikan kecil.
- Kedalaman maksimal yang dapat dicapai fishfinder ini mencapai 600 Meter (Mode Fishfinder NF/F)
- Tegangan 10-32 VDC dengan arus 2 ampere.
Spesifikasi Samyung F560
Size (H) x (W) x (D)(mm) | 164 mm x 183 mm x 74 mm |
Display | 5.6” diagonal, TFT color, 480 x 640 pixels |
Supply voltage | 10 to 34 VDC |
Supply current | 13.8 V, 0.9A min – no backlighting. 2A max – full backlighting. |
Operating Temperature | -10° to 50°C |
Alarms | Arrival radius, anchor, XTE, danger, too shallow, too deep, fish, temperature, temperature rate, low battery, low fuel(optional), loss of DGPS fix, radar guard zone, dangerous AIS vessels. |
Chart card | NAVIONICS® GOLD |
User card | SD Card |
Waypoints | Up to 5000, with default or userdefined alphanumeric names up to eight characters. |
Routes | 100 Routes, with up to 100 points each |
Tracks | By time or distance, 10 track of 5000 points |
Chart datums | 216 Chart datums (see next page) One user-defined map shift. |
Chart scale | 0.2 to 500 nm for chart (chart dependent) down to 0.01 nm in plotter mode. |
NMEA | NMEA 0183 4800, 9600, 38400 baud NMEA 2000 |
Depth range | 0 – 1,500 m |
Sonar output | Up to 600 W RMS Dual frequency:50/200kHz |
Temperature | Range 0° to 37.7°C Resolution of 0.1°C unit |
* Specification is subject to change without notice
Reviews
There are no reviews yet.